Jumat, 20 April 2012

6 browser tercepat menurut ArDaDo

Apakah itu browser? browser adalah penghubung antara 'internet' dengan 'website'. Jadi tanpa adanya browser kita tidak bisa membuka situs seperti Facebook,Yahoo, dan lain lain. Nah tim ArDaDo akan meng-share artikel yang menyangkut browser. Yaitu, top 6 browser tercepat menurut Tim ArDaDo. Berikut daftar 6 bowser tersebut.






1. Mozilla Firefox
Firefox adalah peramban web tercepat yang dirasakan tim ArDaDo. Menurut sejumlah para ahli internet, Firefox merupakan web peramban tercepat.









2. Internet Explorer
Internet Explorer merupakan peramban web yang merupakan default browser dari Microsoft Windows. 45% dari ahli internet mengungkapkan bahwa Internet Explorer merupakan browser tercepat, begitu pula tim ArDaDo. Namun, browser ini sering dirasa paling besar memakan system di PC.







3.Google Chrome
Google chrome merupakan browser yang berasal dari Google. Walaupun merupakan browser yang masih baru, 30% ahli internet menyatakan bahwa Google Chrome merupakan browser tercepat ke-3.









4. Safari
Safari merupakan browser bawaan Apple.Walau sedikit cepat, hanya 25% orang di dunia menggunakan browser ini.Tim ArDaDo juga kewalahan mencari informasi tentang browser ini karena sedikitnya pengguna.








5. Opera
Opera merupakan browser yang terdapat di PC maupun Handphone. Walau browser ini juga agak cepat, tapi browser ini terlalu banyak fasilitas dan memakan screen browsernya. Jadi, kita harus scroll kanan-kiri, atas-bawah lebih banyak.







6. Flock
Tim ArDaDo kekurangan informasi tentang browser ini. Yang dikatakan orang orang adalah browser ini juga cepat dan sejumlah hacker memanfaatkan kekurangan browser ini digunakan untuk melakukan cheat game Facebook, karena software seperti Cheat Engine akan mudah membobol resource address dari web web tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar